Dishub Kampar Ikuti Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024
BANGKINANG – Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar mengikuti Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024 yang dilaksanakan di Lapangan Upacara Polres Kampar dalam rangka mempersiapkan pengamanan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kampar 2024, Selasa (27/8/2024). Apel gelar pasukan ini dihadiri Pj Bupati Kampar Hambali SE MBA MH yang diwakili Asisten III Setda Kampar Drs […]