393 JCH Ikut Manasik Haji di Gedung Mahligai Bungsu
Bangkinang – Pemerintah Kabupaten Kampar dapat memberangkatkan sebanyak 393 jamaah haji dalam dua kelompok terbang. “Kami meminta kepada bapak dan ibu calon haji doakan Kabupaten Kampar aman, nyaman serta masyarakatnya sejahtera, jalankan ibadah haji semaksimal mungkin, jaga kesehatan dan istirahat yang cukup, semoga memperoleh haji yang mabrur dan mabrur,” jelas Pj Bupati Kampar Dr […]