3 November 2024
Riau - Indonesia
Kriminal
BERITA HUKRIM Kampar RIAU

Penjaga Kebun Sawit Ditembak Pakai Senapan Angin hingga Tewas

Perhentian Raja – Seorang pria meninggal dunia diduga dianiayah dan ditembak oleh sekelompok orang diduga pencuri sawit, pelaku merupakan penjaga kebun sawit. Ia dianiayah bersama istrinya,  Rabu (1/6/2022) sekitar pukul 20.30 WIB. Korban adalah Dedi Syahputra (30) warga Desa Pantai Raja, Kecamatan Perhentian Raja, korban bersama istrinya Purnama bekerja sebagai penjaga kebun sawit milik Jeremmy […]

Read More
HUKRIM Kampar RIAU

Miliki Senjata Api Ilegal, Warga Sungai Sarik Dibekuk Polisi

Kamparkiri – Tim Macan Polres Kampar atau Satreskrim Polres Kampar berhasil menangkap pelaku pemilik dan pengguna senjata api ilegal di Desa Sungai Sarik, Kecamatan Kamparkiri, Kamis (26/5/2022) sekira pukul 17.30 WIB. Pelaku adalah JS (33) warga Desa Sungai Sarik, Kecamatan Kamparkiri, Kabupaten Kampar. Dari tangannya berhasil diamankan barang bukti senjata api laras panjang, selongsong peluru, parang […]

Read More