19 April 2025
Riau - Indonesia
gotong-royong
BERITA Kampar

Jumat Bersih, Dishub Kampar Gelar Gotong-Royong Membersihkan Kantor

KAMPAR – Seluruh pegawai kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar menggelar gotong royong Jumat bersih yang ada di kantor induk beserta kantor UPTD PKB Salo dan Terminal Sungai Pagar, Jumat (12/1/2024). Kegiatan Jumat bersih tersebut langsung dipimpin Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar Refizal, SSTP MIP bersama Sekretaris Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar Kholis Febriyasmi SSTP MSi. Juga diikuti […]

Read More
BERITA

Repol Ikut Gotong Royong Pembangunan Rumah Terbengkalai Anak Piatu

BANGKINANG – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kampar Repol SAg MIP melaksanakan gotong royong pembangunan rumah terbengkalai bagi lina orang anak piatu bersaudara di Desa Koto Perambahan, Kecamatan Kampa, Ahad (6/8/2023). Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Kampar ini menjelaskan,  bahwa selain piatu, ayah dari ke lima anak tersebut sedang berada di Sumatera Barat. “Di Desa Koto […]

Read More