Pj Bupati Hambali Deklarasikan Kampar Ramah Disabilitas
BANGKINANG – Hari Bahasa Isyarat Internasional atau International of Sign Language Day diperingati setiap tanggal 23 September. Peringatan ini untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya bahasa isyarat dalam realisasi penuhi hak asasi manusia bagi penyandang tunarungu. Kabupaten Kampar adalah satu-satunya Kabupaten di Provinsi Riau pada tahun 2024 yang memperingatinya dengan menggelar berbagai rangkaian acara, dan […]