Bapperida Rohil Gelar Forum Koordinasi dan Sinkronisasi Penyusunan Peraturan Bupati Tentang RIPJPID
ROHIL, TN45.COM – Badan Perencanaan Pembangunan Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida ) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menggelar rapat koordinasi dan sinkronisasi penyusunan Peraturan Bupati tentang Rencana Induk dan Peta Jalan Pemajuan Iptek Daerah (RIPJPID) Rokan Hilir tahun 2025-2029 di aula rapat Kantor Bapperida Jalan Lintas Pesisir Batu Enam Bagansiapiapi, Kamis (22/5/2025) Rapat yang di buka […]

