Personel Dishub Kampar Amankan Lalu Lintas saat Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati
SIAKHULU – Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar melalui personel lalu lintas melakukan pengamanan lalu lintas pada kegiatan debat publik bagi pasangan calon (paslon) Bupati Kampar dan Wakil Bupati (Wabup) Kampar di Pilkada Serentak 2024, Sabtu (2/11/2024). Debat publik yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kampar yang dilaksanakan di Ballroom Labersa Hotel Siak Hulu. Kepala […]